Tenaga Pendidik |
Tenaga pendidik pada jenjang Sekolah Dasar yang mampu merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi, dan mengembangkan pembelajaran berbasis keilmuan, karakter, dan inovasi untuk meningkatkan mutu pendidikan secara profesional, bertanggung jawab, serta berlandaskan nilai-nilai Ahlussunnah Wal Jama’ah.
|
Asisten Peneliti Pendidikan Sekolah Dasar |
Asisten peneliti yang mampu memecahkan permasalahan pembelajaran serta menghasilkan inovasi pembelajaran yang teruji untuk peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar secara profesional, bertanggung jawab, dan berlandaskan nilai-nilai Ahlussunnah Wal Jama’ah.
|
Praktisi Pendidikan Sekolah Dasar |
Praktisi pendidikan yang mampu merancang dan menerapkan prinsip serta teori pendidikan dalam bentuk inovasi untuk meningkatkan mutu pendidikan di sekolah dasar, berlandaskan nilai-nilai Ahlussunnah Wal Jama’ah.
|
Entrepreneur Pendidikan SD |
Entrepreneur pendidikan yang mampu mendesain pembelajaran SD yang kreatif dan inovatif dengan menerapkan konsep serta teori pendidikan, serta mampu menyesuaikan diri terhadap berbagai perubahan dan kebutuhan sosial ekonomi masyarakat berdasarkan nilai-nilai Ahlussunnah Wal Jama’ah.
|